Jumat, 17 Februari 2017

Handphone Nokia 5 dan Nokia 3 OS Android Siap Rilis Terbaru 2017

Nokia perusahaan teknologi asal Finlandia yang terkenal dengan ponsel jadulnya yang kuat dan Fasionable yang sempat kandas oleh gelombang smartphone Android kini bangkit dari kubur, nokia pada tahun 2017 ini telah resmi merilis ponsel android terbarunya yang dinamakan nokia 5. Nokia 5 ini jika dilihat dari segi design sangatlah berbeda dengan nokia android generasi sebelumnya.


Nokia 5 mengusung layar panel berjenis IPS seluas 5.2 Inches dengan resolusi HD 720 X 1280 serta dilindungi gorilla glass untuk layar yang kuat dan anti gores. pada dapur pacunya nokia mempercayakan pada chipset snapdragon 430 octa-core (1.4 GHz Cortex-53) dan disandingkan dengan pengelolahan grafis yang handal yaitu GPU Andreno 506.

Selain itu untuk mengoptimalkan performanya nokia 5 dipersenjatai dengan RAM 2 GB, dan internal memori 16 GB serta berjalan di android terbaru yaitu NOUGAT 7.0 sehingga performa dari nokia 5 ini dapat terasa maksimal. jika dilihat dari spesifikasinya reviewers, kemungkinan nokia 5 akan dijual dengan harga 3 jutaan, ini akan lebih murah dari nokia android sebelumnya reviewers.

Jika reviewers nokia holix ingin meminangnya mohon bersabar dulu reviewers karena ini ponsel belum keluar di Indonesia, baiknya reviewers nabung dulu sambil menunggu ini ponsel di rilis di Indonesia.

Untuk reviewers nokia holix yang menginkan ponsel ini tapi kiranya harganya masih kemahalan, SitusPonselReview masih punya satu lagi nih yang baru dari Nokia, yaitu Nokia 3, Nokia yang baru-baru ini bekerja sama dengan perusahaan perakitan di china yaitu HMD Global akan merilis Nokia 3 di Mobile World Congress (MWC) 2017 di Barcelona-Spanyol. Nokia 3 ini memiliki perbedaan dengan Nokia 5, selain dari desainnya juga berbeda pula spesifikasinya.

Spesifikasi Nokia 3 ini nantinya akan mengusung layar panel seluas 5,2 inches dengan resolusi full HD, untuk performanya Nokia mengandalkan Chipset prosesor quad-core milih Qualcomm Snapdragon 425 dengan kecepatan 1,4 GHz, disandingkan dengan pengelolahan grafis GPU Andreno 308. Selain itu untuk menunjang performanya Nokia 3 diperkuat dengan RAM 2 GB dan memori internal 16 GB yang berjalan di android terbaru yaitu Android NOUGAT 7.0.

Disisi kamera menyematkan kamera depan dan belakang yang sudah umum untuk ponsel masa kini yaitu untuk kamera depan 5 MP dan kamera belakang 13 MP.

Untuk harganya reviewers, Nokia 3 diperkirakan akan lebih murah dari Nokia 5, selain karena jika dilihat dari serinya yang belih kecil, harga Nokia 3 juga bisa perkirakan dari spesifikasinya. Kemungkinan Nokia 3 akan dirilis dengan harga jual 2Jutaan saja reviewers.

Bagaimana reviewers, apakah kalian termasuk Nokia Holix? Kalau iya siap-siaplah terpanah dengan 2 ponsel keluaran terbaru nokia yang ramah dikantong ini reviewers. bagi yang ingin segera meminangnya, selain harus persiapan budget yang sudah SitusPonselReview sebut tadi, pastinya Reviewrs harus bersabar menunggu kehadirannya di Indonesia.


EmoticonEmoticon